Ketika smegma menumpuk, maka bisa menyebabkan iritasi maupun infeksi nih, Stylovers.
Selain itu, malas membersihkan Miss V juga bisa menimbulkan bau yang tidak sedap.
Seperti yang dilansir dari Nova.ID bahwa melakukan hubungan seksual pasti akan mengeluarkan keringat, jika tida langsung dibersihkan akan menimbulkan bau yang tidak sedap.
Baca Juga: Cemburu Secara Berlebihan Bikin Pasangan Jenuh, Inilah Tips Mengatasi Rasa Cemburu!
Hal terakhir yang harus diketahui oleh Stylovers ialah malas membersihkan maka bisa terjadi sariawan pada Miss V.
Jika kondisi tersebut dibiarkan, maka bisa menimbulkan rasa nyeri, gatal hingga membuat Miss V mengeluarkan bau yang tidak sedap.
Oleh sebab itu sangat penting untuk langsung membersihkan Miss V dengan bersih setelah melakukan hubungan seksual. (*)