Intip Gaya Tiara Andini Pakai Puff Dress Kuning ala Fashion Korea Sampai Kebanjiran Pujian Netizen!

By Cerysa Nur Insani, Minggu, 14 Februari 2021 | 16:45 WIB
Intip Gaya Tiara Andini Pakai Puff Dress Kuning ala Fashion Korea Sampai Kebanjiran Pujian Netizen! (www.instagram.com/tiaraandini)

Melihat penampilan Tiara Andini dalam balutan busana modis kali ini, netizen pun memberikan tanggapan mereka di kolom komentar.

Komentar netizen di unggahan Instagram Tiara Andini. (www.instagram.com/tiaraandini)

Rupanya, begitu banyak netizen menyukai penampilan Tiara Andini dalam balutan busana berwarna cerah ini hingga dibanjiri pujian!

@muslim.nurdiansyah: yuuhuuuu kak titi pakee baju kuningg mencrang bangett auranyaa

@tiaraanrezcerita: cerah ya bunddd kuning kuning

@sobatiara: Yang kuning jangan lepas

@mamah_bogor: Yang BAJU KUNING Jangan sampai lepas ya

@azahra.129: Cantikkk bangettt ka tiara Andini

Nah, itu dia Stylovers gaya Tiara Andini pakai puff dress kuning ala fashion Korea sampai kebanjiran pujian netizen. Bagaimana menurutmu? (*)