Masalah Kutu Rambut di Kepala Penyebab Iritasi Hingga Infeksi, Jangan Anggap Sepele! Ini Penjelasan Dermatolog

By Dinda Tiara Alfianti, Selasa, 26 Januari 2021 | 16:35 WIB
Mengapa Kutu Bisa Sebabkan Gatal Keterlaluan dan Apa yang Akan Terjadi Jika Tidak Segera Dibasmi? Simak Penjelasan Pakar! (lovendermatology.com)

Kolaborasi Styo Indonesia X id.derms

Stylo Indonesia - Rasa gatal di kulit kepala akibat kutu menjadi salah satu kondisi yang sangat menyebalkan kan, Stylovers?

Tentunya, akan terbesit pertanyaan, kenapa sih, kutu bisa menyebabkan rasa gatal keterlaluan di kulit kepala?

Lalu, apa yang akan terjadi jika kita tidak segera membasmi kutu di kulit kepala?

Baca Juga: Miss V Sering Gatal? Hati-hati Bahaya Kutu Rambut Kemaluan, Simak Cara Mengatasinya Juga Nih!

Akankah darah di kulit kepala akan habis terhisap oleh si kutu nakal?

Berkolaborasi dengan id.derms yang menjadi komunitas para Dermatolog terbaik Tanah Air, Stylo Indonesia ingin mengulik sejumlah pertanyaan soal masalah rambut dari pakarnya langsung nih, Stylovers.