Ekstrak Alpukat Bagus untuk Melembapkan Kulit Kering, Ini Pilihan Produknya!

By Cerysa Nur Insani, Rabu, 2 Desember 2020 | 16:45 WIB
Ekstrak Alpukat Bagus untuk Melembapkan Kulit Kering, Ini Pilihan Produknya! (www.freepik.com)

Minyak alpukat dalam menstimulasi produksi kolagen pada kulit, melembapkan kulit, meredakan kemerahan akibat iritasi, menyembuhkan jerawat, dan menghilangkan noda hitam pada wajah.

Skin Dewi Avocado Oil bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Skin Dewi dengan harga Rp 178.000 untuk kemasan botol pipet ukuran 27 gram.

#2. Ekstrak Alpukat untuk Melembapkan Kulit Kering: Oriflame Moisturising Hand Cream with Avocado Oil

Ekstrak Alpukat untuk Melembapkan Kulit Kering: Oriflame Moisturising Hand Cream with Avocado Oil (oriflame.com)

Selama masa pandemi yang mengharuskan banyak cuci tangan dengan sabun dan menggunakan hand sanitizer ini, banyak orang mengeluhkan kulit tangan yang kering akibat alkohol dari sabun dan hand sanitizer.

Baca Juga: Yuk Cobain Cara Mudah dan Efektif Mengatasi Rambut Kering dan Rusak!

Krim pelembap tangan dengan kandungan minyak alpukat alami ini dapat merawat kelembutan, keseimbangan kelembapan, dan kehalusan kulit tangan.

Membantu mengondisikan kulit tangan yang kusam dan kering dengan kelembapan.