Kulit Kering Tapi Berjerawat, Kok Bisa? Ternyata Ini Penyebabnya!

By Cerysa Nur Insani, Jumat, 13 November 2020 | 09:35 WIB
Kulit Kering Tapi Berjerawat, Kok Bisa? Ternyata Ini Penyebabnya! (www.freepik.com)

Stylo Indonesia - Bingung kenapa kamu memiliki jenis kulit kering tapi tetap berjerawat? Ternyata ini penyebabnya!

Stylovers, memang tak sedikit orang dengan jenis kulit kering yang juga mengalami masalah berjerawat.

Nah, ternyata ini dia penyebab dari kulit kering yang juga berjerawat.

Baca Juga: Atasi Kulit Kering dan Belang dengan Bodycare Minimarket di Bawah 50 Ribu Rupiah

Jerawat yang selama ini identik dialami oleh jenis kulit berminyak juga sangat mungkin dialami oleh pemilik jenis kulit kering.

Yuk, simak apa penyebab kulit kering tapi berjerawat berikut ini!

Secara umum ada dua faktor yang bisa menyebabkan kulit kering dan berjerawat.