Stylo Indonesia - Cara menghilangkan bekas luka knalpot seringkali jadi pertanyaan tiap wanita.
Tentu kamu ingin kulit kembali mulus dengan cara menghilangkan bekas luka knalpot yang ampuh kan, Stylovers?
Enggak perlu obat mahal, ternyara kamu bisa melakukan cara menghilangkan bekas luka knalpot dengan bahan alami.
Baca Juga: Dikira Bekas Luka Jahitan, Tato di Punggung Gisella Anastasia Sukses Bikin Netizen Auto Zoom
Misalnya saja dengan menggunakan cuka apel yang jadi salah satu cara menghilangkan bekas luka knalpot di rumah.
Caranya, kamu hanya perlu mencampurkan 4 sendok air bersih dengan 2 sendok makan cuka apel.