Ketahui Manfaat Retinol Untuk Kecantikan, Apa Saja?

By Annisa Suminar, Kamis, 22 Oktober 2020 | 14:15 WIB
(ilustrasi) Ketahui Manfaat Retinol Untuk Kecantikan, Apa Saja? (freepik.com)

3. Manfaat Retinol Untuk Kecantikan - Mencegah Tanda Penuaan

Nah, manfaat retinol untuk kecantikan yang paling populer adalah mencegah tanda penuaan pada kulit.

Dilansir dari Halodoc, produk retinol telah terbukti bermanfaat untuk memperlambat penuaan.

Hal ini dikarenakan kandungan antioksidan di dalamnya dapat membuat wajah menjadi lebih cantik dan awet muda.

Namun ada beberapa hal yang pelru kamu perhatikan saat menggunakan produk retinol, Stylovers.

Hindari penggunaan retinol dengan bahan-bahan aktif lainnya seperti vitamin c, Benzoyl Peroxide dan Alpha atau Beta Hydroxy Acids secara bersamaan.

Karena nantinya akan memberikan dampak yang kurang bagus pada kulit. (*)