Akan lebih melelahkan lagi, imbuh Erin Basler, jika pasangan sulit mencapai orgasme.
Tubuh yang cepat lelah ketika behubungan seksual bisa jadi diakibatkan seseorang terlalu stres sebelum bercinta.
Dalam kondisi stres, tubuh akan memproduksi hormon penenang secara alami.
Baca Juga: 5 Posisi Bercinta Agar Perempuan Puas Sepanjang Malam, Kirim Kode ke Pasanganmu Nih!
Alhasil, tubuh pun merasakan tenang sehingga membuat kita ingin cepat-cepat tertidur.
Hal lain yang menyebabkan tubuh cepat lelah usai bercinta ialah adanya hormon Vasopresin yang mengembalikan tubuh dalam kondisi homeostasis.