1. Inspirasi Outfit Hijab Motif Leopard - One Set Motif Leopard
Salah satu fashion item yang tengah marak di kalangan fashion adalah busana one set atau satu setel.
Busana one set ini sangat multifungsi karena bisa kamu gunakan saat di rumah aja ataupun saat bepergian.
Kamu bisa memilih busana one set motif leopard seperti tampilan dari selebgram @sin.sr ini.
Kemudian padukan dengan hijab motif warna netral agar tampilanmu tidak terlalu ramai.
Baca Juga: Macam-macam Model Ciput Hijab yang Banyak Diminati Oleh Hijabers, Kamu Sudah Punya Belum?