Cara Menghilangkan Bibir Gelap dengan Lip Serum Kurang dari 50 Ribu Rupiah, Cobain Deh!

By Dinda Tiara Alfianti, Jumat, 2 Oktober 2020 | 14:25 WIB
Cara Menghilangkan Bibir Gelap dengan Lip Serum Kurang dari 50 Ribu Rupiah, Cobain Deh! (Usweekly.com)

Stylo Indonesia - Cara menghilangkan bibir gelap sering jadi pertanyaan tiap wanita.

Berbagai cara menghilangkan bibir gelap tentu akan dilakukan agar wanita merasa percaya diri.

Enggak perlu repot, sebenarnya cara menghilangkan bibir gelap bisa kamu lakukan hanya dengan rutin memakai lip serum loh, Stylovers.

Baca Juga: Rekomendasi Lip Tint Lokal untuk Bibir Gelap dengan Harga Kurang dari Rp70 Ribu, Lebih Mudah Diaplikasikan!

Nah, khusus untuk Stylovers, berikut cara menghilangkan bibir gelap dengan lip serum murah rangkuman Stylo Indonesia:

1. Cara menghilangkan bibir gelap - Mineral Botanica Sugar Lip Serum

Lip serum Mineral Botanica (Shopee.com)

Lip serum yang pertama adalah dari merek kecantikan lokal Mineral Botanica.

Kamu bisa memiliki lip serum yang satu ini hanya dengan harga Rp45 ribu.

2. Cara menghilangkan bibir gelap - de'Reinez Lip Serum

Lip serum de'Reinez (Lazada)

Serum bibir yang satu ini punya klaim dapat mengatasi bibir gelap akibat pemakaian lipstik yang terlalu sering.

Hanya dengan harga Rp50 ribu, kamu bisa mendapatkan bibir yang cerah alami dan lembut jika memakainya secara rutin.

Baca Juga: Cara Bikin Ombre Lips untuk Bibir Gelap, Siapa Bilang Nggak Bisa?

3. Cara menghilangkan bibir gelap - Mia Glansie Funnyla Lip Serum

Lip serum Mia Glansie (Miaglansie.com)

Lip serum yang satu ini mengandung pelembap alami sehingga bibir bukan cuma lebih cerah tapi juga lembap.

Kamu bisa memiliki lip serum ini dengan harga Rp50 ribu aja.

Wah, tertarik untuk mencobanya Stylovers? (*)