2. 5 Rekomendasi Sheet Mask untuk Mencerahkan Kulit Kusam di Bawah 50 Ribu Rupiah: Garnier Serum Mask Light Complete Bright Up
Garnier Serum Mask Light Complete Bright Up, tissue masker yang diformulasikan khusus untuk mengatasi kulit wajah yang kusam.
Sheet mask ini diperkaya milky essence dan vitamin C yang ampuh melembapkan, mencerahkan dan menutrisi kulit cukup dengan satu kali pemakaian selama seminggu.
Gunakan sekali seminggu pada wajah yang telah dibersihkan, diamkan selama 15 menit dan tepuk sisa essence hingga meresap secara merata.
Garnier Serum Mask Light Complete Bright Up dapat Stylovers beli di minimarket, supermarket, beauty store dan online store seharga Rp20.000.
Baca Juga: Rekomendasi Bodycare untuk Mencerahkan Kulit Kusam dan Belang di Bawah 50 Ribu Rupiah