Macam-macam Toner dan Fungsinya Untuk Kulit Wajah Agar Makin Sehat dan Terawat

By Annisa Suminar, Jumat, 18 September 2020 | 14:35 WIB
Macam-macam Toner dan Fungsinya Untuk Kulit Wajah Makin Sehat dan Terawat (Sofie Delauw)

2. Macam-macam Toner - Exfoliating Toner

Macam-macam Toner - Exfoliating Toner (www.instagram.com/somebymi)

Selain hydrating toner, macam-macam toner yang perlu kamu ketahui adalah exfoliating toner.

Exfoliating toner ini berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati, dan membantu untuk merangsang proses regenerasi kulit.

Baca Juga: Rekomendasi Toner Minimarket Sesuai Jenis Kulit di Bawah 50 Ribu Rupiah

Bedbeda dengan hydrating toner, exfoliating toner ini hanya boleh digunakan 1-3 kali dalam seminggu karena memiliki kandungan bahan kimia.

Exfoliating toner atau yang lebih dikenal dengan chemical toner umumnya memiliki kandungan AHA dan BHA.