Kenali Penyebab Selangkangan Gatal dan Cara Ampuh Mengatasinya!

By Dinda Tiara Alfianti, Senin, 31 Agustus 2020 | 15:25 WIB
Kenali Penyebab Selangkangan Gatal dan Cara Ampuh Mengatasinya! (Healthmation.com)

2. Menjaga agar selangkangan tetap kering

Selalu pastikan agar bagian intim dan selangkangan kamu tetap kering bersih.

Caranya, bersihkan area selangkangan hingga bersih menggunakan sabun dan air setiap hari.

Terutama setelah mandi, berolahraga, atau melakukan aktivitas di luar ruangan.

Baca Juga: 3 Obat Biduran Alami Ampuh Redakan Gatal dan Ruam, Bisa Pakai Soda Kue Juga, Simak Caranya!

3. Tangani penyakit kaki atlet (athlete’s foot)

Penyakit kaki atlet dapat menyebar ke selangkangan dan menjadi penyebab gatal selangkangan.

Oleh karenanya, jika Anda mengalami penyakit kaki atlet, sebaiknya segera atasi penyakit ini.

Kamu dapat mencegah penyakit kaki atlet dengan selalu menggunakan alas kaki saat berada di kamar mandi umum.

Jika kamu mengalami penyakit kaki atlet, pastikan untuk selalu mengeringkan kaki menggunakan handuk yang berbeda dengan handuk yang digunakan untuk mengeringkan badan.

Kamu juga dapat menggunakan kaos kaki terlebih dahulu sebelum menggunakan celana dalam agar infeksi jamur tidak menular ke daerah selangkangan.