Cegah Iritasi Berlebih, Begini Cara Memilih Masker Untuk Kulit Berjerawat!

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 11 Agustus 2020 | 18:40 WIB
Cegah Iritasi Berlebih, Begini Cara Memilih Masker Untuk Kulit Berjerawat! (www.freepik.com)

Sedangkan charcoal bisa menyerap toksin atau mendetoksifikasi kulit dari kotoran.

Kedua bahan tersebut sangat baik untuk menghilangkan kotoran yang dapat menimbulkan jerawat pada wajah.

#2. Cara Memilih Masker Untuk Kulit Berjerawat: Kandungan yang menenangkan kulit

Untuk meredakan iritasi yang sedang terjadi pada jerawat sekaligus mencegah adanya iritasi berlebih, pilihlah masker yang memiliki kandungan untuk menenangkan kulit.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Pelembap yang Cocok Untuk Kulit Berjerawat dan Kulit Berminyak

Kandungan ini membantu meredakan iritasi sembari masker bekerja membersihkan atau menutrisi kulit.

Di antaranya kandungan menenangkan yang bagus untuk kulit berjerawat adalah tea tree, green tea, dan centella asiatica.

Kandungan-kandungan tersebut dapat ditemukan baik dalam sejumlah produk masker clay hingga sheet mask.