Sering Dianggap Menyehatkan, Makan Daun Selada Justru Bisa Datangkan Hal Mengerikan Ini Untuk Tubuh!

By Stylo Indonesia, Jumat, 7 Agustus 2020 | 14:10 WIB
Sering Dianggap Menyehatkan, Makan Daun Selada Justru Bisa Datangkan Hal Mengerikan Ini Untuk Tubuh! (Freepik.com)

Stylo.ID - Berbagai cara dilakukan agar tubuh kita selalu sehat dan bugar.

Salah satunya adalah dengan rajin mengunsumsi sayuran dan buah-buahan.

Salah satu sayur yang sering kita jumpai dan konsumsi adalah salad.

Sayuran hijau renyah ini seringkali dijadikan pelengkap dalam burger, ataupun salad.

Selada kaya akan nutrisi dan memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh, lo.

Baca Juga: Hidupnya Kacau Pasca Terlibat Skandal Video Panas dengan Ariel Noah, Mama Lauren Pernah Ramal Luna Maya Akan Sering Difitnah Banyak Orang

Seperti mengurangi risiko kanker, penyakit jantung, diabetes, obesitas, dan masalah kesehatan lainnya.

Namun, sama seperti hal lain, ketika selada dikonsumsi berlebihan pun juga akan memiliki efek merugikan bagi kesehatan.

Lantas apa saja efek yang ditimbulkan jika terlalu sering mengkonsumsi selada? berikut ulasannya!

Bahaya Konsumsi Selada

1. Nutrisi tak seimbang

Sebagian besar sayuran punya kandungan tinggi karbohidrat, rendah protein dan lemak sehat.