Bisa Jadi Tanda Kanker Payudara, Kenali Penyebab Ketiak Gatal yang Enggak Boleh Kamu Anggap Sepele!

By Dinda Tiara Alfianti, Rabu, 29 Juli 2020 | 14:40 WIB
Bisa Jadi Tanda Kanker Payudara, Kenali Penyebab Ketiak Gatal yang Enggak Boleh Kamu Anggap Sepele! (Grid.ID)

5. Miliaria

Ketiak gatal yang disebabkan oleh miliaria bisa sampai mengakibatkan iritasi dan kemerahan karena paparan keringat dan panas.

Baca Juga: Wajah Cantik Imut Rachel Amanda Kini Setelah Berhasil Melawan Kanker Tiroid

6. Intertrigo

Kondisi ini adalah peradangan kulit yang biasa menyerang daerah lipatan kulit, termasuk ketiak, dikarenakan gesekan atau infeksi bakteri maupun jamur.

Selain gatal, ketiak juga bisa meninggalkan kotoran dan bau tidak sedap.

Dalam beberapa kasus, bahkan rasa gatal di ketiak bisa jadi salah satu tanda dari penyakit berbahaya seperti kanker payudara.