Sering Temukan Kutu dalam Beras? Jangan Langsung Dibuang! Bumbu Dapur Ini Ternyata Ampuh Bikin Kutu Beras Kabur Tak Datang Lagi

By Stylo Indonesia, Rabu, 17 Juni 2020 | 13:08 WIB
Sering Temukan Kutu dalam Beras? Jangan Langsung Dibuang! Bumbu Dapur Ini Ternyata Ampuh Bikin Kutu Beras Kabur Tak Datang Lagi (www.freepik.com)

Untuk menggunakannya secara efektif, gosokkan wadah beras dengan cuka putih setelah anda membersihkannya dengan larutan sabun.

Cuka putih tidak hanya membuat kutu beras pergi, tapi juga akan menghancurkan telurnya.

5. Kotak korek api

Kotak korek api yang digunakan setiap hari punya kandungan belerang yang digunakan untuk membuat api menyala.

Baca Juga: Cara Deteksi Kondisi Kesehatanmu dengan Memeriksa Warna Lidah, yuk Coba!

Dan bau tersebut sangat tidak menyenangkan untuk kutu beras.

Anda dapat menyimpan kotak korek api di wadah beras yang dipenuhi oleh kutu beras agar segera kabur.

Jangan lupa jaga kebersihan wadah beras, dan sebaiknya beli beras dengan jumlah yang cukup sehingga kutu beras tak mudah masuk ke wadah. (*) Cery/Stylo

Artikel ini telah tayang di sajiansedap.grid.id dengan judul “Kesal Karena Banyak Kutu Pada Beras? Coba Gunakan Bumbu Dapur Ini, Dijamin Mudah Mengusirnya” (https://sajiansedap.grid.id/read/102189149/kesal-karena-banyak-kutu-pada-beras-coba-gunakan-bumbu-dapur-ini-dijamin-mudah-mengusirnya)

Penulis: Marcel Mariana