Sering Disepelekan! Memperhatikan Celana Dalam dapat Menjaga Kesehatan Miss V

By Diandra Jessica, Selasa, 16 Juni 2020 | 09:50 WIB
Memperhatikan Celana Dalam dapat Menjaga Kesehatan Miss V. (www.unsplash.com)

# Sering Disepelekan! Memperhatikan Celana Dalam dapat Menjaga Kesehatan Miss V - Ukuran

Pastikan kamu mengetahui ukuran celana dalam mu agar tidak sempit saat digunakan.

Menurut Octavia Cannon selaku dokter kandungan dan kebidanan yang dilansir oleh Kompas.com bahwa "Jika celana dalam kamu meninggalkan bekas pada kulit, yang berisiko terkena infeksi vagina dan ruam,"

Baca Juga: Bantu Menyelamatkan Bumi, Ini Dia Pembalut yang Ramah Lingkungan!