Kesalahan Fatal Merawat Kulit yang Bikin Pori-pori Besar di Wajah, Sudah Tahu Belum?

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 26 Mei 2020 | 19:30 WIB
Kesalahan Fatal Merawat Kulit yang Bikin Pori-pori Besar di Wajah, Sudah Tahu Belum? (www.freepik.com)

Setelah menggunakan makeup remover, wajib membersihkan wajah lagi dengan cara mencuci wajah dengan air dan facial wash.

Dengan begini, pori-pori kita terjamin sudah bersih dari kotoran serta wajah terasa lebih segar.

#3. Kesalahan Fatal Merawat Kulit yang Bikin Pori-pori Besar di Wajah: Mencuci Wajah dengan Air Hangat atau Panas

Kesalahan Fatal Merawat Kulit yang Bikin Pori-pori Besar di Wajah: Mencuci Wajah dengan Air Hangat atau Panas (www.realsimple.com)

Sebagian orang mungkin menyukai sensasi relaks yang dirasakan saat mandi atau mencuci wajah menggunakan air hangat atau bahkan air panas.

Baca Juga: Anti Bosan Selama #DiRumahAja, Maskeran Pakai Kunyit Bikin Pori-Pori Kencang, Loh!

Namun, faktanya air bersuhu tinggi mengangkat kelembapan alami dari kulit dan membuat pori-pori menjadi lebih besar.

Itulah mengapa kulit seringkali terasa sangat kering bahkan kemerahan setelah mandi dengan air hangat.