Jangan Panik! Ini 6 Cara Mengatasi Tulang Ikan yang Tersangkut di Tenggorokan

By Stylo Indonesia, Sabtu, 16 Mei 2020 | 16:25 WIB
Cara mengatasi tulang ikan menyangkut (Tribunnews.com)

2. Minum air garam

Jika dengan batuk duri ikan tak kunjung hilang, kamu dapat minum segelas air hangat yang telah ditambahkan sejumput garam.

Apabila tulang ikan yang tertelan cukup kecil, duri akan luruh terbawa air garam sehingga langsung masuk ke saluran pencernaan.

Baca Juga: Gawat! BNPB Sebut Jumlah Pasien Positif Corona Akan Malonjak Pekan Depan, Ini Penyebabnya!

3. Menelan minyak zaitun

Minyak zaitun adalah salah satu pelumas alami yang bisa digunakan sebagai cara menghilangkan tulang ikan yang nyangkut di tenggorokan.

Cobalah untuk menelan 1-2 sendok makan minyak zaitun secara langsung, atau mencampurkannya terlebih dulu dengan air hangat.