3 Aksesori Hijab yang Bisa Kamu Jadikan Pilihan Agar Tampilan Makin Kece Saat Lebaran

By Annisa Suminar, Rabu, 13 Mei 2020 | 13:10 WIB
3 Aksesori Hijab yang Bisa Kamu Jadikan Pilihan Agar Tampilan Makin Kece Saat Lebaran (instagram.com/ismayaaa)

Aksesori hijab yang satu ini juga bisa menambah kesan manis pada tampilanmu.

2. Jepit Hijab

Jepit Hijab (shopee.co.id)

Jepit hijab juga jadi tren aksesori hijab yang bisa kamu jadikan pilihan nh Styovers.

Bentuk jepit hijab ini bermacam-macam, namun biasanya bobby pins dengan detail mutiara yang cukup banyak ditemukan di pasaran.

Aksesori jepit hijab ini bisa kamu jadikan statement dalam tampilan agar makin modis.

Baca Juga: 3 Pilihan Bahan Hijab Segi Empat yang Nyaman Digunakan Untuk Ramadan dan Lebaran

3. Bros Hijab

Bros Hijab (shopee.co.id)

Nah, kalau aksesori hijab yang satu ini memang selalu menjadi incaran setiap hijabers nih.

Tak lekang oleh waktu, bros hijab biasanya jadi pilihan utama untuk membuat tampilan hijab semakin manis.

Seiring berkembangnya tren hijab, bros hijab ini pun kini memiliki model yang beragam dan bentuk yang cantik.

Nah, itulah 3 aksesori hijab yang bisa kamu jadikan pilihan saat lebaran nanti. (*)