Sembarangan Pakai Sheet Mask Justru Bisa Bikin Kulit Rusak! Hindari Kesalahan Berikut Ini

By Cerysa Nur Insani, Minggu, 10 Mei 2020 | 15:00 WIB
Sembarangan Pakai Sheet Mask Justru Bisa Bikin Kulit Rusak! Hindari Kesalahan Berikut Ini (www.skincare.com)

Anggapan ini salah besar ya, Stylovers!

Faktanya, membiarkan sheet mask terlalu lama berada di atas kulit wajah justru bisa merusak kulit.

Semakin lama dibiarkan sheet mask akan mengering dan justru menarik kembali kelembapan yang ada dalam kulitmu.

Baca Juga: Perbedaan Clay Mask dan Sheet Mask untuk Merawat Wajah Sesuai Jenis Kulit

Oleh sebab itu gunakan sheet mask sesuai dengan waktu yang dianjurkan pada kemasan saja, ya!

#3. Cuci Muka Setelah Memakai Sheet Mask

Nah, ini juga menjadi salah satu kesalahan yang sering dilakukan oleh banyak orang saat memakai sheet mask.