Menurutnya dunia harus bersiap terhadap wabag seperti ini lagi.
Pasalnya, ia pikir pandemi COVID-19 tidak hanya akan terjadi satu kali saja.
Bahkan, ia menyebut kejadian pandemi seperti ini bisa dengan mudah terulang tiap beberapa tahun sekali.
Melansir Mirror, jutawan berumur 64 tahun tersebut dengan serius peringatkan kepada seluruh dunia.
Baca Juga: 5 Tips Aman Berhubungan Seks di Tengah Pandemi Corona COVID-19, Jangan Sampai Berisiko!
Dunia akan hadapi pandemi global tiap 20 tahun sekali kecuali ada galangan dana untuk melawan penyakit pandemi itu sendiri.
Menurutnya semakin mudahnya kita berpindah tempat dan dengan revolusi industri yang semakin menggilas alam berarti ancaman pandemi virus lebih tinggi jauh dibandingkan sebelum-sebelumnya.
Berbicara dalam wawancara video dengan The Financial Times, ia mengatakan: "ini adalah kejadian terbesar yang akan dialami orang-orang di hidup mereka.