Stylo.ID - Foundation merek lokal kini mulai dilirik oleh milenial.Tak kalah dengan brand luar kenaman, foundation merek lokal kini berhasil mencuri hati wanita.Beberapa merek makeup lokal juga kini mulai merilis koleksi foundation dengan warna yang cocok untuk wanita Indonesia.
Baca Juga: 3 Base Makeup Ini Wajib Kamu Pakai Sebelum Aplikasikan Foundation Agar Hasil Makeup Lebih MaksimalNah, untuk kamu yang sedang mencari rekomendasi foundation merek lokal terbaru Stylo.ID punya beberapa yang bisa kamu pilih nih, Stylovers.Daripada penasaran, berikut 3 foundation merek lokal terbaru harga di bawah Rp200 ribu rangkuman Stylo.ID untuk kamu kamu:1. Foundation Merek Lokal Terbaru - Mineral Botanica Dura-Wear Liquid Foundation