Cara Menyembuhkan Jerawat dengan Perawatan yang Ada di Klinik Kecantikan

By Grace Kencana Pranata, Minggu, 9 Februari 2020 | 15:15 WIB
Cara Menyembuhkan Jerawat dengan Perawatan yang Ada di Klinik Kecantikan (freepik.com)

# Cara Menyembuhkan Jerawat dengan Perawatan yang Ada di Klinik Kecantikan - Mikrodermabrasi athena

Suatu proses peremajaan kulit wajah dengan cara mengangkat kulit mati secara cepat namun nyaman dan mengatur kedalamannya sesuai dengan kondisi dan kebutuhan kulit wajah.

Cocok untuk Kamu yang ingin mengatasi kulit mati, jerawat aktif, menghaluskan dan mencerahkan kulit, serta mengurangi noda hitam dengan berbagai masker yang digunakan setelahnya.

# Cara Menyembuhkan Jerawat dengan Perawatan yang Ada di Klinik Kecantikan - Derma stamp

Tindakan medis menggunakan jarum-jarum kecil khusus agar bahan aktif dalam serum atau krim dapat masuk lebih dalam dan merata ke kulit wajah.

Derma Stamp dapat mengurangi bahkan menghilangkan permasalahan kulit seperti kulit wajah kusam, bekas jerawat dan noda hitam, serta bekas luka atau luka bakar.

Baca Juga: Muncul Jerawat di Wajah Dekat Tumbuhnya Rambut? Simak Tips untuk Menghilangkannya dengan Benar

# Cara Menyembuhkan Jerawat dengan Perawatan yang Ada di Klinik Kecantikan - Blue peel radiance

Tindakan medis berupa pengolesan asam salisilat untuk mengatasi jerawat dan kulit kasar serta meremajakan kulit. (*)

#GridNetworkJuara

#SemuaBisaCantik