#3. 5 Pilihan Bedak Tabur Khusus Kulit Berjerawat, Mulai Dari 40 Ribu Rupiah Saja: Erha Acne Care Lab Acne Face Powder
Tentunya kamu sudah familiar dengan nama klinik kecantikan yang satu ini.
Sebagai sebuah klinik kecantikan ternama, tentunya kualitas kosmetik yang khusus diformulasikan untuk kulit berjerawat ini pun tak perlu diragukan lagi.
Bedak tabur dari Erha Acne Care Lab ini memiliki kandungan Sebum Absorber sehingga dapat membantu mengurangi minyak berlebih serta menghilangkan kilap.
Baca Juga: Miliki Kulit Berjerawat, Inilah Tips dan Cara Membersihkan Wajah yang Tepat!
Formula non-comedogenic dan non-acnegenic menjadikan bedak tabur ini tidak menimbulkan komedo dan jerawat pada kulit.
Acne Face Powder dari Erha Acne Care Lab bisa didapatkan di klinik Erha atau toko online dengan harga Rp 89.000 untuk kemasan dengan ukuran 21 gram.