Shandy Aulia Unggah Potret Lawas dengan Tampilan Rambut Berponi yang Banjir Pujian

By Ristiani Theresa, Rabu, 18 September 2019 | 14:05 WIB
Melihat penampilan berbeda Shandy Aulia dengan gaya rambut poni depan yang banjir pujian dari netizen di media sosial (instagram.com/shandyaulia)

Penampilan berbeda Shandy Aulia dengan gaya rambut poni depan yang banjir pujian dari netizen di media sosial (instagram.com/shandyaulia)

"Bumil kangen poni! Poni lagi atau engga? #trowback #edisiponidepan, " tulis keterangan pada postingan.

Seperti yang terlihat, Shandy Aulia tampil seksi dalam balutan busana backless berwarna hitam.

Nah, menariknya nih Stylovers, artis berusia 32 tahun itu tampil beda dengan gaya rambut poni depan, yang membuat penampilannya terlihat imut dan menggemaskan.

Baca Juga: Tetap Langsing Meski Hamil 4 Bulan, Lihat Tampilan Seksi Shandy Aulia dengan Sport Bra Putih yang Jadi Sorotan

chikajessica88 "Beepppp gemeeshhh cusss potong,nanti kita bikin pony geng ."

mayaseptha7 "Lucu."

deellanny "Cantik bangetttttt ya Tuhannnnn ."

ibuperi___"Ya Allah cantiknya."

ichaannisafaradila "Cantikkkk lucukkk di poni gt bumill." (*)

Baca Juga: Usia Kehamilannya Masuki Bulan ke-4, Tampilan Perut Shandy Aulia yang Tetap Mungil Jadi Sorotan Netizen