# Rekomendasi Lipt Tint yang Baru Diluncurkan di Pertengahan 2019 - Masami Shouko Jelly Lip Stain
Harga 125 ribu Rupiah
MASAMI Jelly Lip Stain adalah lip & cheek tint yang tahan lama dengan formula seperti jel yang cepat kering ketika diaplikasikan pada bibir kamu.
Lip tint yang menghadirkan dua pilihan warna Red Wine dan Fruit Punch ini juga memberikan warna yang tahan lama pada bibir dan pipi untuk tampilan alami dan rosy.
Dilengkapi dengan bantalan lembut aplikator, membuat Kamu lebih mudah untuk mengaplikasikan produk ke bibir dan pipi.
Baca Juga: Kuas Makeup Bersih, Ini Rekomendasi Makeup Brush Cleaner Seharga 60 Ribuan