Eitss...nggak cuma itu lho Stylovers,
Seperti yang terlihat adik raffi Ahmad itu juga tampak mengenakan sepatu berwarna hitam, yang diketahui merupakan koleksi Speed Trainers dari brand Balenciaga.
Diketahui dari web balenciaga.com, sepatu mewah tersebut dibanderol dengan harga 9,7 juta rupiah.
Nah, kalau ditotal nih Stylovers, total harga sepaket fashion item branded yang dikenakan oleh adik Raffi Ahmad alias adik ipar Nagita Slavina itu mencapai 48 juta rupiah, dalam sekali jalan.(*)