Pilihan Bahan Alami untuk Mengatasi Rambut Berketombe dan Gatal

By Ristiani Theresa, Rabu, 21 Agustus 2019 | 15:20 WIB
Melihat beberapa pilihan bahan alami yang dipercaya dapat mengatasi rambut berketome dan gatal (healthline.com)

Stylo.ID - Rambut berketombe dan gatal rasanya memang tidak nyaman ya Stylovers!

Selain dapat merusak kesehatan kulit kepala, rambut berketombe juga dapat mengurai kepercayaan diri tentunya.

Eitss...tapi jangan khawatir dulu ya, kalian bisa mengatasinya dengan cara menggunakan beberapa bahan alami.

Apa saja ya kira-kira?

Yuk lihat!

Baca Juga: Daftar Bahan-bahan Alami yang Mampu Cegah Radikal Bebas Karena Polusi Udara, Wajib Cek!

1. Minyak Jojoba atau Jojoba Oil untuk Mengatasi Rambut Ketombe dan Gatal

Minyak Jojoba atau Jojoba Oil untuk Mengatasi Rambut Ketombe dan Gatal (shayandcompany.com)

Minyak jojoba meningkatkan hidrasi di kulit kepalamu. Jika kamu memiliki ketombe atau kulit kepala yang terkelupas, minyak jojoba bekerja paling baik untuk itu, Stylovers.

Selain menghidrasi, minyak jojoba juga mengurangi rasa gatal karena ketombe. Yang perlu kamu lakukan adalah memijat kepala dengan minyak jojoba. Biarkan semalam sebelum dicuci untuk hasil terbaik ya, Stylovers.

Baca Juga: Brand Lokal Bianti Luncurkan Produk Tas Handmade Bahan Alami dengan Kualitas Premium

2. Cuka Apel untuk Mengatasi Rambut Ketombe dan Gatal