Ini Cara Mencukur Rambut Ketiak agar Bebas Rambut dan Kulit Tampak Halus

By Grace Kencana Pranata, Selasa, 30 Juli 2019 | 16:28 WIB
Ini Cara Mencukur Rambut Ketiak agar Bebas Rambut dan Kulit Tampak Halus (Shutterstock / Africa Studio)

Stylo.ID - Sebagian orang menginginkan area ketiaknya bebas rambut dan permukaanya halus.

Banyak cara untuk mengangkat rambut yang tumbuh di area ketiak, salah satunya yaitu mencukurnya.

Nah Stylovers, buat kalian yang memilih untuk mencukur rambut pada ketiak agar bebas rambut dan kulitnya tampak halus, tentu kamu harus meperhatikan langkah-langkahnya dengan benar.

Baca Juga: Cara Memakai Eye Cream dengan Benar untuk Kurangi Kerut dan Kantung Mata

Dilansir Stylo.ID dari bichbox, berikut ini cara mencukur rambut ketiak yang benar agar bebas rambut dan kulit tampak halus.

# Ini Cara Mencukur Rambut Ketiak agar Bebas Rambut dan Kulit Tampak Halus - Pilih Alat Cukur yang Cocok

Berdasarkan area ketiak, alat cukur dengan pegangan yang bisa berputar akan membantu kamu mempermudah mencukur rambut ketiak dan menyesuaikan bentuk lengkungan pada area ketiak.

Baca Juga: Ingin Rambut Kamu Sehat? Contek 3 Cara Pakai Minyak Rambut ini, Yuk!