Pentingnya Penggunaan Tabir Surya Meskipun di Dalam Ruangan, Ini Penjelasan Pakar!

By Annisa Suminar, Senin, 29 Juli 2019 | 14:14 WIB
Tabir Surya (verywellhealth.com)

Pentingnya Penggunaan Tabir Surya Meskipun di Dalam Ruangan, Ini Penjelasan Pakar! (Stylo.ID/Annisa Suminar)

"Kemudian jangan lupa juga lampu, visible light. Di dalam ruangan kan ada lampu, udah ada penelitian yang mengatakan kalau lampu ini juga bisa menyebabkan vlek dan akan makin bahaya kalau kulitnya nggak di proteksi," tutur dokter Anes kepada Stylo.ID.

Baca Juga: Jangan Sampai Salah, Inilah 4 Skincare yang Wajib Kamu Gunakan Untuk Mendapatkan Wajah Awet Muda

Nah, dari penjelasan dokter Anesia Tania tersebut sudah jelas kalau melindungi kulit itu sangat penting, baik untuk kamu yang beraktivitas di dalam ruangan maupun di luar ruangan.

Jadi, jangan lupa untuk merawat kulit dengan menggunakan tabir surya setiap hari ya! (*)