Tips Memilih Lipstik Nude Agar Tidak Terlihat Pucat dari Beauty Vlogger yang Wajib Kamu Tiru

By Dinda Tiara Alfianti, Minggu, 23 Juni 2019 | 13:08 WIB
Tips memilih lipstik nude agar tidak terlihat pucat dari beauty vlogger yang wajib kamu tiru (Freepik.com)

Baca Juga: Tampil Cantik dan Natural ala Luna Maya, Ini Rekomendasi Lipstik Nude Lokal dan Murah

5. Jika kamu memiliki warna kulit sawo matang, kamu bisa memilih warna lipstik nude yang mengarah pada oranye atau peach atau warna yang lebih ke cokelat.

Tapi jika kamu memiliki warna kulit yang lebih cerah, kamu bisa pilih warna lipstik nude yang mengarah ke warna pink.

Baca Juga: Rekomendasi Lipstik Nude Lokal Murah ala Jessica Iskandar

Jadi, selalu sesuaikan pilihan lipstik dengan warna kulit kamu ya, Stylovers! (*)