Bahkan beberapa wanita juga menghindari untuk mengonsumsi kacang loh.
Nah padahal kacang memiliki kandungan protein yang tinggi, asal jangan dikonsumsi secara berlebihan ya.
Baca Juga: Penghilang Bekas Jerawat Instan, Intip Pilihan Concealer Lokal Ini
# Makanan yang menyebabkan jerawat di kulit wajah: soda
Minuman bersoda memang paling cocok untuk diminum saat siang hari karena terasa lebih menyegarkan.
Tapi tahukah kamu Stylovers, soda bisa menaikkan kadar gula pada darah sehingga bisa menyebabkan masalah kulit seperti jerawat, hingga kulit kering.
Baca Juga: Penghilang Bekas Jerawat Instan, Intip Pilihan Concealer Lokal Ini
Jadi itulah lima makanan yang bisa menyebabkan jerawat, hati-hati ya! (*)