Nggak Perlu Bingung, Inilah Cara Mudah Untuk Mengetahui Undertone Kulit

By Annisa Suminar, Jumat, 17 Mei 2019 | 14:55 WIB
Nggak perlu bingung, inilah cara mudah untuk mengetahui undertone kulit (Freepik.com)

Stylo.ID - Nggak bisa dipungkiri saat ini makeup berkembang sangat luas dan menimbulkan beberapa tren kecantikan.

Melihat perkembangan makeup yang semakin melejit, maka produk kecantikan saat ini sangat beragam.

Salah satu yang wajib diperhatikan untuk mendapatkan makeup yang cantik adalah mengetahui undertone kulitmu.

Baca Juga: Tutorial Makeup Hijab untuk Pemula ala Vebby Palwinta, Cocok untuk Bukber!

Karena nggak semua jenis dan shade makeup akan cocok di kulit setiap orang.

Sebelum industri kosmetik menjadi tren saat ini, warna kosmetik biasanya ditujukan untuk wanita berkulit putih.

Namun, semakin banyaknya tren kecantikkan, banyak produk berlomba-lomba membuat produk foundation dengan varian warna kulit.

Baca Juga: Cara Membuat Makeup Lebih Tahan Lama dengan Face Mist Selama Bulan Puasa

Mulai dari warna putih, sawo matang, hingga gelap.

Seakan masalah tak pernah habis, banyaknya warna pada produk foundation membuat wanita jadi kesulitan dalam memilihnya.

Mengapa? karena banyak yang kurang mengerti tentang undertone kulit kamu.

Baca Juga: Tips Cantik Saat Puasa: Makeup Anti Pucat Selama Puasa Menurut Beauty Vlogger Lizzie Parra