Selain teksturnya smooth tidak menggumpal dan memiliki hasil akhir matte yang tetap lembap, lipstik ini juga diklaim tahan lama serta tidak meninggalkan noda alias non transfer.
Lipstik Purbasari Color Matte memiliki 10 varian setiap variant, salah satunya adalah shades warna gelap/bold nomor 86 yang bisa menjadi pilihanmu, si pemilik bibir gelap.
Baca Juga : Tips Cantik Ramadan 2019: Pilihan Warna Lipstik Untuk Bibir Kering Cocok Dipakai Saat Puasa
2. Mineral Botanica - Violet Volt
Harga 30 ribu rupiah di bukalapak.com
Lipstik ini mengandung ekstrak adansonia, yang tidak menyebabkan bibir menjadi kering.
Menariknya, lipstik dari Mineral Botanica ini justru akan memperbaiki warna bibirmu yang kusam.
Baca Juga : Lihat 8 Lipstik Termahal di Dunia yang Harganya Mencapai Ratusan Miliar Rupiah, Tertarik Memilikinya?
3. Wet and Wild - Vamp It Up
Harga 33 ribu rupiah di tokopedia.com