Muslim Fashion Festival (MUFFEST) 2019 Resmi Dibuka dan Hadirkan Koleksi Busana dari Desainer Indonesia

By Annisa Suminar, Kamis, 2 Mei 2019 | 13:30 WIB
Muslim Fashion Festival (MUFFEST) 2019 resmi dibuka dan hadirkan koleksi busana dari desainer Indonesia (Annisa Suminar/Stylo.ID)

Mengangkat tema Lady Riders, 5 koleksi yang ditampilkan berupa coat, blazer dan outer wear lainnya.

Motif tartan dan motif LF sebagai logo brand Lisa Fitria menghiasi koleksinya saat itu.

Koleksi busana tema Lady Riders dari desainer Lisa Fitria yang dipamerkan di MUFFEST 2019 (Annisa Suminar/Stylo.ID)

Lalu yang ketiga ada koleksi Noore yang menampilkan busana olahraga.

Baca Juga : Gwen Stefani Kenakan Karya Busana Desainer Indonesia Mety Choa saat Tampil di Acara Natal

Busana nyaman namun tetap santun ini terdiri dari kaus berlengan panjang, legging longgar serta hoodie.

Koleksi busana olahraga dari Noore yang ditampilkan di MUFFEST 2019 (Annisa Suminar/Stylo.ID)

Beralih dari Noore, panggung runway dihiasi oleh busana Irma Intan yang menampilkan busana yang terinspirasi dari tembok beton.

Koleksi busana Irma Intan yang ditampilkan di MUFFEST 2019 (Annisa Suminar/Stylo.ID)

Sehingga 5 koleksi yang ditampilkan didominasi dengan warna-warna hitam dan abu-abu.

Serta detail-detail seperti studes dan leather terlihat dalam koleksi ini.

Baca Juga : Desainer Indonesia Vivi Zubedi Sukses Gebrak Panggung New York Fashion Week dengan Koleksi Busana Motif Wayang dan Keindahan Kota Marrakech

Kemeriahan hari pertama MUFFEST 2019 ini juga terlihat pada ramainya pengunjung serta tenant-tenant yang ada.

Jadi, kamu sudah siap mengunjungi MUFFEST 2019?(*)