# Tips Cantik Lebaran 2019 : Pilihan BB Cushion untuk Kulit Berminyak - Laneige BB Cushion Pore Control
Laneige BB Cushion Pore Control
Harga 420 ribu Rupiah
BB cream yang dikemas dalam gaya cushion keluaran Laneige ini dilengkapi dengan SPF 50 UV protection dan mampu mengontrol pori-pori agar lebih terhidarasi.
Laneige BB Cushion Pore Control ini memberikan hasil akhir semi-mate, wajah terlihat cerah dan segar setelah pemakaian.
Baca Juga : Tips Cantik Lebaran 2019 : Cara Mudah Gambar Alis Natural Baca Juga : Tips Cantik Lebaran 2019 : Cara Mudah Gambar Alis Natural
Kandungan air mineral yang optimal memberikan kelembapan yang instan pada kulit wajah dan secara simultan memberi kesejukan di kulit. (*)