Tips Perawatan Kulit untuk Kamu yang Memiliki Masalah Jerawat di Dada!

By Irma Joanita, Minggu, 10 Februari 2019 | 19:25 WIB
Deretan perawatan kulit yang perlu dilakukan untuk kamu yang memiliki jerawat di bagian dada! (bioclarity.com)

Perawatan Kulit untuk Jerawat di Bagian Dada - Gunakan Cooling Body Lotion

Perawatan Kulit untuk Jerawat di Bagian Dada - Gunakan Cooling Body Lotion (watsons.com)

Salah satu cara terbaik untuk mencegah jerawat di dada adalah memastikan bahwa produk perawatan kulit tidak terasa berminyak pada kulit.

Coba gunakan cooling body lotion yang dapat menenangkan kulit berjerawat, terutama di bagian dada.

Pilih body lotion yang sangat melembapkan kulit tanpa membuat kulit terasa berminyak.

Baca Juga : Atasi Kulit Kering dengan 5 Rekomendasi Body Lotion yang Melembapkan Kulit Tubuhmu! Perawatan Kulit untuk Jerawat di Bagian Dada - Bersihkan Badan Secara Menyeluruh Setelah Olahraga

Perawatan Kulit untuk Jerawat di Bagian Dada - Bersihkan Badan Secara Menyeluruh Setelah Olahraga (iStockphoto)

Berbagai peralatan olahraga seperti matras yoga atau alat beban mengandung banyak bakteri.

Dan hal ini jangan sampai bersatu dengan keringat yang mengendap di kulit, Stylovers.

Maka, kamu perlu membersihkan badan secara menyeluruh setelah berolahraga ya!

Baca Juga : 5 Manfaat Utama Air Mawar Untuk Perawatan Kulit Harian, Wajib Tahu!

Perawatan Kulit untuk Jerawat di Bagian Dada - Tidak Menggunakan Busana Ketat