Sedangkan untuk bawahannya, terlihat palazzo pants berwarna pink juga turut menyempurnakan tampilan feminin Angel Karamoy.
Untuk makeupnya, Angel Karamoy terlihat tampil dengan makeup bernuansa warna nude yang membuat tampilannya terlihat kalem dengan rambutnya yang bergaya bob.
Penampilan hot mom Angel Karamoy dengan busana Cheongsam
Dengan alas kaki high heels bernuansa warna gold serta anting-anting berwarna gold, penampilan hot mom Angel Karamoy nggak kalah kece kan dibandingkan dengan Sarwendah?
Baca Juga : Adu Gaya Denim on Denim ala Hot Mom Nia Ramadhani VS Angel Karamoy, Siapa yang Lebih Modis?
Gimana nih, siapa yang jadi favoritmu saat mengenakan busana Cheongsam untuk Imlek, Angel Karamoy atau Sarwendah? (*)