Stylo Indonesia - Masalah selangkangan hitam memang masih menjadi keluhan bagi sebagian orang.
Tampilan selangkangan hitam ini memang cukup mengganggu, karena tidak enak dilihat.
Sebenarnya, ada banyak faktor mengenai terjadinya selangkangan hitam, Stylovers!
Mulai dari penggunaan celana yang terlalu ketat, daki menumpuk, iritasi, hingga masalah kesehatan seperti diabetes.
Namun jangan khawatir, masalah selangkangan hitam tentunya bisa kamu atasi hingga tuntas, terutama bila memang disebabkan karena daki menumpuk.
Hal yang bisa kamu lakukan adalah dengan menggunakan body scrub.
Rutin menggunakan body scrub bisa membantu mengatasi permasalahan kulit yang kusam, terutama di area selangkangan.
Akan tetapi, perlu diperhatikan agar kamu menggunakan body scrub dengan cara yang tepat agar hasilnya maksimal.
Tidak sulit kok, Stylovers! Dimulai dari kamu memilih body scrub favorit!
Baca Juga: Cara Memakai Body Scrub untuk Menghilangkan Kerak Daki di Leher yang Benar
Pastikan memilih produk dengan butiran scrub yang tidak terlalu kasar namun tetap bisa efektif mengangkat daki di selangkangan.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR