Stylo Indonesia - Pastinya kamu menginginkan makeup tahan lama saat Idul Adha bukan, Stylovers?
Makeup tahan lama saat Idul Adha perlu kamu aplikasikan agar wajah tetap flawless seharian tanpa perlu sering touch up.
Kunci makeup tahan lama saat Idul Adha adalah dengan melakukan skin preparation yang tepat.
Dimulai dari menggunakan basic skincare, hingga memilih primer yang tepat.
Yap, kamu perlu menggunakan primer yang bagus untuk bisa menjaga makeup tahan lama.
Jika kamu belum menemukan primer makeup, simak rekomendasi yang akan diberikan oleh Stylo Indonesia.
Makeup Tahan Lama Saat Idul Adha, Intip Rekomendasi Primer yang Tepat! - Esqa Primer Serum Seal
Pertama, kamu bisa coba primer makeup dari Esqa, Stylovers.
Cocok untuk digunakan kulit berminyak dan mudah berjerawat karena mampu meminimalisir tampilan pori dan menutup segala macam imperfections.
Baca Juga: Cara Mencegah Makeup Luntur untuk Kulit Berminyak, Mudah Banget!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR