Pemula Intip! Ini 4 Rekomendasi Eyeliner Waterproof Murah Tapi Cantik

By Dinda Tiara Alfianti, Rabu, 25 Januari 2023 | 18:25 WIB
Rekomendasi eyeliner murah (makeup.com)

Stylo Indonesia - Rekomendasi eyeliner waterproof murah jadi salah satu produk yang cukup sering dicari perempuan.Enggak harus mahal, kamu bisa memilih rekomendasi eyeliner waterproof murah yang cocok untuk pemula kayak kamu.Wah, apa saja ya, Stylovers, rekomendasi eyeliner waterproof murah tersebut?Khusus untuk Stylovers, berikut 4 rekomendasi eyeliner waterproof murah rangkuman Stylo Indonesia:1. Rekomendasi Eyeliner Waterproof Murah - Pinkflash Waterproof Liquid Eyeliner (Rp19 Ribu)

Pinkflash Waterproof Liquid Eyeliner (Shopee)
Eyeliner satu ini adalah salah satu produk yang cocok untuk pemula.Dengan aplikator ujung sponge membuat eyeliner ini mudah untuk diaplikasikan.2. Rekomendasi Eyeliner Waterproof Murah - Dazzle Me Hold On Waterproof Eyeliner (Rp33 Ribu)

Baca Juga: 4 Rekomendasi Eyeliner Stamp yang Buat Makeup Mata Jadi Lebih Praktis!

 

Dazzle Me Hold On Waterproof Eyeliner (Sociolla)

Eyeliner yang satu ini memiliki formula fast-drying film - forming spesial yang tidak akan mudah luntur.Bahkan, eyeliner ini diklaim akan tahan hingga 24 jam.3. Rekomendasi Eyeliner Waterproof Murah - Barenbliss Better than Magic Eyeliner (Rp45 Ribu)

Barenbliss Better than Magic Eyeliner (Shopee)
Selain tahan lama, eyeliner ini memiliki tekstur yang lembut dan nyaman untuk digunakan.Aplikatornya yang fine line membuat eyeliner ini mudah untuk diaplikasikan.4. Rekomendasi Eyeliner Waterproof Murah - Wardah EyeXpert Precision Liner (Rp48 Ribu)

Wardah EyeXpert Precision Liner (Tokopedia)
Kamu bisa membuat hasil garis sangat presisi dengan eyeliner yang satu ini.Cocok untuk digunakan sehari-hari, eyeliner ini tahan hingga 12 jam.Jadi, tertarik untuk coba yang mana nih, Stylovers? (*)