Cara Menghilangkan Kantung Mata dengan Bahan di Dapur, Coba Yuk!

By Grace Kencana Pranata, Senin, 21 Oktober 2019 | 12:54 WIB
Cara Menghilangkan Kantung Mata dengan Bahan di Dapur, Coba Yuk! (medlife.com)

Stylo.ID - Area bawah mata yang sembap dan gelap terkadang bikin penampilan seseorang terlihat enggak oke dan sulit juga untuk ditutup dengan makeup.

Ada berbagai macam cara untuk menghilangkan kantung mata, mulai dari pemakaian produk perawatan kulit, perawatan di klinik kecantikan, dan menggunakan bahan alami yang ada di dapur.

Yap, tampilan gelap dan kantung mata dapat dikurangi bahkan hilang dengan menggunakan bahan-bahan alami yang ada di dapur.

Buat Kamu yang ingin menghilangkan kantung mata dengan bahan alami yang ada di dapur, yuk kepoin tipsnya berikut ini!

Baca Juga: Kulit Kering Menjadi Lembap Pakai Body Butter Dengan Cara yang Benar