Stylo.ID - Kolaborasi Martha Tilaar Group dan Institut Teknologi Bandung hadirkan acara Puncak generasi berkreasi, beberapa waktu lalu.
Stylovers, kolaborasi Martha Tilaar Group dan Institut Teknologi Bandung untuk menghadirkan acara Puncak generasi berkreasi ini cukup menarik antusias para generasi milenial.
Kolaborasi Martha Tilaar Group dan Institut Teknologi Bandung hadirkan acara Puncak generasi berkreasi ini diselenggarakan setelah melewati serangkaian acara sebelumnya.
Baca Juga : Tanpa Perawatan Mahal, Atasi Kerutan Bawah Mata dengan 3 Bahan Alami Ini!
Dalam hal ini, beautyfying cukup mencuri perhatian para generasi milenial.
Tidak bisa dipungkiri beautifying Indonesia telah menjadi semangat dan inspirasi Martha Tilaar Group yang membuatnya kokoh berdiri selama lebih dari 49 tahun.
Martha Tilaar Group (MTG) memaknai Beautifying Indonesia melalui berbagai aktivitas yang berfondasi pada 4 pilar perusahaan, yaitu Beauty Green, Beauty Education, Beauty Culture dan Empowering Women.
Salah satu kegiatan yang digagas sejak tahun lalu adalah gerakan Generasi Berkreasi yang terinspirasi dari potensi dan kreativitas para kaum muda.
Melalui Generasi Berkreasi, Martha Tilaar Group ingin mengajak generasi muda untuk melakukan aksi positif dengan ide – ide dan inovasi yang dapat memperindah Indonesia di berbagai bidang yang diminatinya.
Generasi Berkreasi ini diwujudkan melalui kegiatan Campus Program.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Pamer Foto Romantis Dirangkul El Rumi, Syifa Hadju Cosplay Halloween Kenakan Dress Lilac Mini
KOMENTAR