Bukan cuma berpisah, Sheila Salsabila juga mengatakan Marshanda tidak bisa dihubungi.
Itu sebabnya, ia memutuskan untuk memberikan informasi tersebut ke media sosial. "Dicari day 2: @marshanda99," tulisnya di Instagram.
Sheila Salsabila juga mengunggah video percakapannya dengan Marshanda di sebuah mobil.
Dalam video ramakan itu, Sheila Salsabila duduk di depan bersama pria bernama David, sedangkan Marshanda ada di baris kedua mobil tersebut.
"Ini video terakhir kita kemarin. Ada yang ngerti Caca ngomong apa? 'Time is dying?" tulis Sheila Salsabila. (*) Cece/Stylo
Artikel ini telah tayang di Fotokita.id dengan judul "Sebelum Hilang, Marshanda Sempat Foto Bareng Pria Bule, Netizen: Caca Mlorotin Celananya Bikin Khawatir" Penulis: Bayu Dwi Mardana Kusuma
KOMENTAR