Untuk menginap di hotel yang instagrammable ini, Stylovers cukup menyediakan budget sekitar Rp 432 ribu - Rp 540 ribu per malam.
Baca Juga: 3 Hotel di Yogyakarta untuk Staycation, Instagrammable Banget!
2. 3 Hotel di Jakarta untuk Staycation, Instagrammable dan Harga Terjangkau: Hotel Shalva Jakarta
Selanjutnya ada Hotel Shalva Jakarta yang bisa jadi tempat menginap Stylovers saat liburan.
Berlokasi di dekat berbagai pusat perbelanjaan ternama dan tempat wisata, hotel ini cocok untuk liburan bersama keluarga ke Jakarta.
Selain itu, Stylovers bisa berfoto ria di hotel dengan desain interior yang instagrammable ini.
Stylovers cukup menyediakan budget sekitar Rp 412 ribu - Rp 592 ribu per malam untuk menginap di Hotel Shavla Jakarta.
3. 3 Hotel di Jakarta untuk Staycation, Instagrammable dan Harga Terjangkau: MaxOne Hotel Glodok
MaxOne Hotel Glodok juga bisa jadi hotel pilihanmu saat liburan ke Jakarta.
Berlokasi di daerah Glodok, hotel ini bisa jadi pilihanmu untuk wisata kuliner dan mengunjungi berbagai tempat wisata.
Selain itu, hotel ini dekat dengan berbagai sarana transportasi umum, jadi hemat ongkos deh!
Harga kamar hotel bernuansa vintage yang instagrammable ini dibanderol sekitar Rp 245 ribu - Rp 450 ribu per malam.(*)
Baca Juga: 3 Hotel di Solo untuk Staycation, Harga Kamar di Bawah Rp 1 Juta
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR