Stylo.ID - Aktivitas bercinta memang lumrah dilakukan oleh pasangan suami istri.
Meski begitu, ada kalanya masturbasi dilakukan sebagai alternatif untuk mendapatkan klimaks meski tanpa bercinta.
Seperti yang kita tahu, ada banyak hal positif dan negatif dari masturbasi.
Kali ini, Stylo.ID akan membahas dampak negatif dari masturbasi yang dapat mengganggu kesehatan tubuhmu.
Baca Juga: Kenali 6 Posisi Bercinta Paling Hot, Ini Rahasia Cepat Punya Anak
Hati-hati ketagihan!
1. Berdampak buruk pada kehidupan bercinta
Masturbasi memang membantu untuk tetap aktif secara intim.
Tetapi jika dilakukan secara berlebihan akan mempengaruhi kehidupan bercinta kamu dan pasangan.
Baca Juga: Cocok Buat yang LDR! Coba 4 Tips Bercinta Ini yang Bikin Kamu Makin Nggak Sabar Buat Ketemu
2. Merasa tertekan
Melakukan masturbasi secara berlebihan bisa mempengaruhi kehidupan sosial kamu.
Jika kamu sering melakukannya, hal ini dikhawatirkan bisa mencegahmu untuk beraktivitas dan menjalin pertemanan dengan orang lain.
Hal ini akan berdampak pada kesehatan mental.
Disarankan agar kalian mencari pertolongan medis ketika berada dalam kondisi ini.
3. Bisa menyakiti dirimu
Melakukan masturbasi secara berlebihan bisa melukai kamu.
Wanita akan mengalami cedera ringan pada miss V.
Sedangkan pada kaum pria bisa menyebabkan penyakit peyronie.
Penyakit ini merupakan kondisi penumpukan palk pada batang Mr P seorang pria.
Jadi kalian perlu membatasi frekuensi untuk masturbasi.
Baca Juga: Tertutup Rapat, Ini 3 Zodiak yang Paling Pandai Menyimpan Semua Masalah, Siapa Saja?
4. Menggunakan alat bantu yang tidak bersih
Ketika melakukan masturbasi kamu menggunakan alat bantu .
Kamu harus menjaga kebersihan alat bantu tersebut.
Jika tidak bisa menyebabkan knfeksi dan memicu pertumbuhan bakteri pada organ vitalmu.
Hindari pemakaian alat bantu secara bersamaan karena bisa meningkatkan risiko penyakit menular seksual.
Baca Juga: Bukannya Mulus, Skincare Justru Bisa Berbahaya Jika Dipakai Berlapis Sembarangan, Kenapa Ya?
5. Merasa kecanduan
Tidak hanya pada masturbasi, semua kecanduan dapat menyebabkan kehilangan kontrol.
Untuk mengelola kecanduna ini dapat membahayakan kesehatanmu dalam jangka panjang.
Sekali lagi, kamu harus segera mencari pertolongan medis jika mengalami hal ini. (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Borong Penghargaan Dangdut, Ayu Ting Ting Tampil Glamor Berbalut Dress Mini Berkilau
KOMENTAR