Umumnya, menopause terjadi secara alami sebagai bagian dari proses penuaan.
Namun, ada juga menopause dini karena pengaruh obat, hormon, diet ketat, atau gangguan kesehatan lainnya.
Menopause terjadi saat kadar hormon estrogen wanita menurun, biasanya saat umur menginjak 45 sampai 55 tahun.
Baca Juga: Ternyata Inilah Jumlah Kalori yang Terbakar Saat Berhubungan Seks!
Melansir laman Womenshealth.gov, rata-rata umur menopause di berbagai negara berlainan.
Di Amerika Serikat dan Inggris, rata-rata usia wanita menopause 51 sampai 52 tahun.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Gaya Anggun Cantik Tiara Andini Saat Raih Penghargaan Indonesian Music Awards 2024
KOMENTAR