Rekomendasi Bedak Tabur Korea yang Cocok untuk Kulit Wajah Berminyak

By Ristiani Theresa, Senin, 5 November 2018 | 15:51 WIB
Bedak tabur Korea yang cocok untuk kulit berminyak (Sumber Byrdie.com )

bedak tabur Innisfree No-Sebum Mineral Powder (Sumber innisfree .com)

Harga 90 ribu rupiah di innisfree.com

Innisfree No-Sebum Mineral Powder mengandung komposisi mineral alami Jeju dan mint yang membuat kulit menjadi sehat.

Produk bedak tabur Korea yang satu ini diketahui menggunakan sistem sebum kontrol membuat kulit menjadi lembut dan tidak berminyak.

Innisfree No-Sebum Mineral Powder dipercaya ampuh menyerap sebum yang berlebihan juga keringat di kulit, sehingga cocok buat kamu yang memiliki kulit berminyak.

Baca Juga : Cara Instan Bikin Kulit Wajah Putih dengan Sulam Bedak BB Glow Treatment

3. Bedak Tabur Korea - Saemmul Perfect Pore Powder

Bedak tabur Saemmul Perfect Pore Powder (Sumber thesaemcosmetics.com)

Harga 81 ribu rupiah di shopee.co.id

Produk bedak asal Korea ini diketahui mengandung bahan bahan alami.

Saemmul Perfect Pore Powder mengandung Cammelia extract, green tea dan tea tree extract yang dapat mengurangi tampilan pori dan melembutkan kulit wajah.

Nah, selain itu partikelnya yang halus dan lembut membuat bedak tabur ini mudah diaplikasikan dan menghasilkan permukaan wajah tampak lebih lembut